wdcfawqafwef

3 Cara Blokir Kartu ATM BRI Hilang

3 Cara Blokir Kartu ATM BRI Hilang
3 Cara Blokir Kartu ATM BRI

Pertanyaan:
Bagaimana cara blokir kartu ATM BRI punya saya karena hilang? Takut ada yang menggunakannya.

Jawaban:
Ketika kartu debit BRI atau kartu ATM BRI milik nasabah hilang atau dicuri memang sangat disarankan untuk segera dilakukan pemblokiran untuk menjaga keamanan rekening. Dengan begitu tentu saja kartu ATM BRI yang hilang tersebut sepenuhnya tidak bisa digunakan transaksi.

Saat ini ada tiga metode yang bisa dipilih untuk blokir kartu ATM BRI apabila hilang. Pertama, bisa dengan menghubungi layanan customer service BRI Call 14017 / 1500017 via sambungan telepon. Kedua, blokir di kantor cabang Bank BRI terdekat dan di dibantu oleh layanan customer service silakan bawa dokumen terkait rekening diantaranya buku tabungan, kartu KTP asli dan kartu ATM yang ingin diblokir.

Cara ketiga untuk blokir kartu ATM BRI bisa dengan memanfaatkan aplikasi BRImo, berikut ini langkah-langkahnya:

a. Login aplikasi BRImo.
b. Pilih menu rekening lain.
c. Klik nomor rekening yang akan dienable.
d. Klik menu status kartu.
e. Pilih Enable kartu.

Setelah pemblokiran kartu ATM BRI berhasil selanjutnya nasabah bisa buat kartu baru di cabang Bank BRI. Untuk cetak kartu ATM BRI dikenakan biaya sesuai dengan jenis kartu yang dipilih.

Setelah kartu ATM BRI baru aktif secara otomatis kartu lama yang hilang tersebut menjadi tidak aktif sepenuhnya.




0 Response to "3 Cara Blokir Kartu ATM BRI Hilang"

Posting Komentar