Kartu ATM BRI |
Pertanyaan:
“Mengapa kartu ATM BRI sehat terblokir di mesin ATM padahal sebelumnya tidak ada masalah?”
Jawaban:
Kartu debit BRI atau dikenal juga sebagai kartu ATM BRI merupakan fasilitas basic yang didapat nasabah pemilik rekening simpanan/tabungan bisa dimanfaatkan transaksi baik di mesin ATM maupun mesin EDC, bahkan untuk kartu ATM BRI berlogo MasterCard sekarang support transaksi online.
Nasabah yang buka rekening BRI online dari aplikasi BRImo atau website resmi Bank BRI untuk mendapatkan kartu ATM bisa di kantor Bank BRI terdekat dengan membawa KTP elektronik.
Kartu ATM BRI telah dilengkapi dengan berbagai sistem keamanan. Dan berikut ini ada 2 hal yang bisa mengakibatkan kartu ATM BRI nasabah atau blokir:
Pertama, salah memasukkan kode PIN hingga 3x baik saat transaksi di mesin ATM atau di mesin EDC.
Kedua, sistem mendeteksi adanya transaksi mencurigakan dan kartu diblokir otomatis.
Sebagai solusi dari kedua masalah tersebut nasabah bisa blokir di kantor Bank BRI terdekat dengan membuat kode PIN baru.
Baca juga: Cara Aktivasi Kembali Kartu ATM BRI Disable
Untuk mengecekan status kartu ATM BRI bisa dengan memanfaatkan fitur yang ada di aplikasi BRImo yaitu di menu "Rekening Lainnya" lalu pilih nomor rekening yang ingin dicek status kartu ATM kemudian pilih "Status Kartu"
0 Response to "2 Penyebab Kartu ATM BRI Terblokir"
Posting Komentar